Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2019

Manfaat Daun Kersen

*MANFAAT DAUN KERSEN* Beberapa kandungan dalam daun kersen merupakan senyawa yang sangat penting bagi tubuh. Kandungan dalam daun kersen antara lain adalah air, karbohidrat, lemak, protein, serat, kalsium, fosfor, zat besi, karoten, riboflavin, dan niacin. Daun kersen juga memiliki kandungan lain seperti flavonoid, saponin, tanin, juga steroid. 1. Mengontrol kadar kolesterol 2. Mengobati diabetes 3. Antikanker 4. Antibakteri 5. Anti peradangan 6. Mencegah tekanan darah tinggi 7. Meningkatkan daya tahan tubuh *CARA MENGOLAH* 1. Direbus Cara pertama untuk menggunakan daun kersen adalah direbus. Caranya adalah dengan merebus segenggam daun kersen dengan dua gejas air. Tunggu hingga mendidih dan air tersisa setengahnya. Anda bisa meminum 2 hingga 3 gelas air rebusan ini setiap harinya. 2. Diseduh Cara kedua adalah dengan menyeduh daun kersen yang sudah dikeringkan. Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya bahwa tersedia daun kersen kering yang beredar di pasaran. Sama se